PROFIL MAPALA POLIWANGI

Dimulai pada tahun 2008 yang juga merupakan tahun pertama berdirinya kampus Politeknik Banyuwangi (POLIWANGI), beberapa orang teman-teman mahasiswa berinisiatif membangun organisasi pecinta alam ini, ajakan untuk teman-teman mahasiswa yang berminat ataupun yang mempunyai hobby bergaul dengan alam bebas, untuk bersama-sama mendirikan organisasi Mahasisiwa Pencinta Alam. Teman-teman tersebut mengutarakan niatnya serta ketertarikan mereka untuk bergabung dengan organisasi Mahasiswa Pencinta Alam Politeknik Banyuwangi.

Untuk alamat kesekretariatan Mapala Poliwangi adalah :

Kampus Politeknik Banyuwangi. Jln. Raya Jember KM 13. Kabat, Banyuwangi - Jawa Timur.

· Alamat E-mail : mapalapoliwangi@ymail.com

· Nomor telepon : (0333) 636780 – Kampus Politeknik Banyuwangi

Minggu, 27 Maret 2011

BUDAYA BANYUWANGI

Dalam upaya melestarikan Budaya dan Kesenian Indonesia yang begitu beragam dan etnis, salah satunya kami mencoba mempersembahkan halaman web khusus tentang BUDAYA BANYUWANGI diantaranya : GandrungSeblangJangerKebo-keboanKuntulanAngklung CarukPetik LautBarong KemirenJaran Kencak Paju Gandrung.